Senin, 19 Maret 2012

Takdir Kehidupan

Buat semuanya, jangan larut dalam kesedihan yah apabila kita ditimpa sebuah musibah, karna semuanya itu sudah ada yang atur, kita sebagai manusia biasa hanya bisa menerimanya dengan lapang dada. Apabila kita mengalami musibah, kita jangan pernah menyalahkan Alah, kita jangan suuzon kepada Allah, merasa bahwa Allah tidak sayang dengan kita. Kita harus percaya, apabila kita ditimpa suatu musibah, itu tandanya Allah sedang menguji keimanan kita, sampai mana kah batas keimanan kita. Allah juga tidak akan memeberikan suatu musibah kepada hamba-Nya diluar batas kemampuan hamba-Nya tersebut.
Okey... !!

Tidak ada komentar:

Posting Komentar